Senin, 11 Agustus 2014

Contoh Flowchart Dalam kehidupan sehari hari

Contoh Flowchart Dalam kehidupan sehari hari 



Contoh 1 Kepengurusan Pembuatan KTP 
Contoh 2 Struktur percabangan untuk masalah batasan umur.
Sebuah aturan untuk menonton sebuah film tertentu adalah sebagai berikut, jika usia penonton lebih dari 17 tahun maka penonton diperbolehkan dan apabila kurang dari 17 tahun maka penonton tidak diperbolehkan nonton. Buatlah flowchart untuk permasalahan tersebut.

Penyelesaian:
Permasalahan diatas merupakan ciri permasalahan yang menggunakan struktur percabangan. Hal ini ditandai dengan adanya pernyataan jika .. maka ...(atau If ... Then dalam Bahasa Inggris. Flowchart penyelesaian masalah tampak pada Gambar 5.9. Pada gambar tersebut, tampak penggunaan simbol Decision. Pada simbol ini terjadi
pemeriksaan kondisi, yaitu apakah usia lebih dari 17 tahun atau tidak. Jika jawaban ya maka program akan menghasilkan keluaran teks “Silahkan Menonton”, sedangkan jika input usia kurang dari 17 tahun maka program akan menghasilkan keluaran teks “Anda Tidak Boleh Menonton”.

Contoh 3
Dalam kehidupan sehari-hari, kita tidak pernah lepas dengan adanya flowchart. Flowchart adalah representasi grafik dari langkah-langkah yang harus diikuti dalam menyelesaikan suatu permasalahan yang terdiri atas sekumpulan simbol, dimana masing-masing simbol merepresentasikan suatu kegiatan tertentu. Flowchart diawali dengan penerimaan input, pemrosesan input, dan diakhiri dengan penampilan output . Begitu pula dalam kehidupan sehari hari. Misalnya dalam membuat kopi. Berikut ini contoh flowchart dalam membuat kopi. 
  • Berikut adalah algoritma dari membuat   kopi.
  • Ambil sebuah gelas atau lebih.

  • Masukan kopi kedalam gelas.

  • Masukan gula kedalam gelas.

  • Tuangkan air kedalam gelas.

  • Diaduk hingga merata.

  • Dicoba / dicicip rasanya.

  • Jika terlalu manis maka tambahkan air.
  •  
  • Jika terlalu manis maka tambahkan gula.

  • Jika rasanya sudah pas maka segelas kopi manis telah siap dihidangkan
  • Selesai

Tidak ada komentar: